Selasa, 11 September 2012

waktu

Dan pada akhirnya hanya waktulah teman kita disaat tidak seorangpun mau berteman dengan kita, waktulah yang paling setia, waktulah yang selalu akan mengerti dan menjawab pertanyaan yang mungkin tak ada satu orangpun yang bisa menjabarkannya.Pada akhirnya pun kita akan sadar maksud dari semua kehidupan yang masih waktu berikan.. Goresan takdir illahi tak akan mampu dirubah. Semua rencana tersusun rapih atas kedendak-Nya.Bersyukurlah atas waktu yang masih Tuhan berikan kepada kita karena tidak akan ada seorangpun yang tahu kapan waktu itu akan dihentikan..
Waktu tidak akan bisa diputar setelah datangnya penyesalan, maka selagi ada kesempatan.. gunakanlah sebelum semuanya terlambat dan hanya menyisakan sesal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

2014; ketemu kiki.

Dear Blogspot. Dah lama ya kita gak jumpa. Terakhir nulis 2013, sekarang udah 2018. LAMAA BGT GILS . Sampe-sampe sekarang gw dah lulus, dah...